Monday, October 5, 2009

Pepes Tahu



Tahu...tahu....dibikin apapun juga kamu mah enak. Pepes tahu, salah satu diantaranya. Biasanya klo bikin 'peshu' alakadarnya ajah, polos, putih dan rasanya ga begitu nendang. Kali ini, bikin 'peshu' yang pedes, merah menggoda dan rasanya alamak lezat. Apalgi, kalo ditambah dengan irisan jamur kancing....wuuuihh enak tenan rek.

No comments:

Post a Comment